Banda Aceh – Dosen prodi ilmu komunikasi Fisip Universitas Syiah Kuala, ibu rizanna rosemary mengikuti asia Pacific Conferenca on Tobacco or Health (APACT) 12th.
APACT adalah konferensi internasional se-Asia pasifik dan merupakan sebuah foroum bagi pengerak pengendalian tembakau untuk berkupul setiap 2 tahun sekali, membahas apa yang dilakuka pada masing-masing negara terkait pengendalian tembakau. konferensi ini dihadiri oleh para akedemisi, pemerintah, dan para pembuat kebijakan di suatu negara, serta para kelompok orang yang berada dari sektor yang berbeda-beda.
APCT pertama kali diselenggarakan di Taipei, bermula ketika salah satu industri rokok terbesar di Amerika serikat berekspansi ke wilayah Asia Pasifik dikarenakan peraturan rokok yang ketat di Amerika Serikat.

Categories:

Tags:

No responses yet

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *